Tingkat Kemampuan UKM dengan Workshop Ekonomi Digital. Bojonegoro- Ekonomi nonmigas berbasis usaha kecil dan mikro (UKM) tumbuh dan berkembang dengan baik di Bojonegoro. Untuk menekan problem pemasaran, Bagian Perekonomian Pemkab Bojonegoro menggelar workshop pemasaran digital. Kabag Perekonomian Pemkab Bojonegoro Rahmat Junaidi mengatakan, dari sekian banyak masalah yang dihadapi, pemasaran menjadi problem utama. sebagus apa pun kualitas sebuah produk, kata dia, kalau pemasaran buruk dampaknya juga buruk. Karena itu, UKM perlu fokus pada pemasaran. ................................................

 

 

Sumber data : Jawa Pos, Hari Senin 3 Desember 2018, Radar Dander - Kapas, hal 22.

 


By Admin
Dibuat tanggal 03-12-2018
558 Dilihat
Bagaimana Tanggapan Anda?
Sangat Puas
100 %
Puas
0 %
Cukup Puas
0 %
Tidak Puas
0 %